Jurnal Ilmu Keperawatan Indonesia (JIKI) https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI <p style="text-align: justify;">Jurnal Ilmu Keperawatan Indonesia (JIKI) merupakan jurnal atau redaksi ilmiah yang diterbitkan oleh program Studi Keperawatan Universitas Sahid Surakarta yang terbit 2 kali dalam setahun dan memuat 8 artiket tiap terbitan. JIKI memuat naskah ilmiah yang dapat memenuhi tujuan penerbitan jurnal yaitu <em>trend</em> keperawatan terbaru, inovasi dalam bidang keperawatan serta <em>issue</em> dalam bidang keperawatan. Seperti Keperawatan Medikal Bedah, Keperawatan Maternitas, Keperawatan Anak, Keperawatan Gerontik, Keperawatan Jiwa, Keperawatan Gawat darurat dan Bencana, Kepererawatan Komunitas dan keluraga serta Manajemen Keperawatan. Tulisan hendaknya memberi informasi baru, menarik minat dan memperluas wawasan perawat baik praktisi maupun akademisi.Untuk itu JIKI menerima naskah untuk umum yang berkaitan dengan keperawatan. JIKI Sudah memiliki No. ISSN 1979-8261 dan E-ISSN 2657-0076.</p> en-US jikiusahidsolo@gmail.com (Sekretaris Jurnal Ilmu Keperawatan Indonesia (JIKI)) jikiusahidsolo@gmail.com (Sekretaris Jurnal Ilmu Keperawatan Indonesia (JIKI)) Wed, 31 May 2023 06:15:42 +0000 OJS 3.3.0.11 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 DESCRIPTION OF DEPRESSION LEVELS IN ELDERLY IN GEDANGAN VILLAGE, HARGOMULYO, GEDANGSARI https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1263 <p><em>The number of elderly people is increasing with time. Someone who enters the elderly stage will experience many changes both physically and mentally. One of the psychosocial health problems that often occur in the elderly is depression. This study aims to describe the level of depression in the elderly in Gedangan, Hargomulyo, Gedangsari, Gunungkidul. This research is a quantitative research with analytic descriptive design. The sampling technique used in this study was a total sampling of 56 respondents. The instrument used was the GDS (Geriatric Depression Scale Short Form) questionnaire. The results of this study were that the majority of respondents were male, 33 (59%) with an average age of 67.25 years, the marital status of a widow/widower, 29 respondents (52%) and living alone, 29 respondents (52%). The results of measuring depression using the GDS instrument showed normal results in 38 (67.9%), mild depression were 13 respondents (23.2) and moderate depression were 5 respondents (8.9%).</em></p> <p>&nbsp;</p> Erlina Hermawati Copyright (c) 2023 Erlina Hermawati https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1263 Mon, 24 Apr 2023 00:00:00 +0000 LITERATURE REVIEW: MANAJEMEN ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DIARE DALAM LINGKUNGAN KELUARGA https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1380 <p>Diare merupakan salah satu penyebab terbesar kesakitan dan kematian pada anak terutama pada negara berkembang. Hingga saat ini diare masih menjadi permasalahan yang penting untuk ditangani karena kaitannya dengan penyebab utama pada kasus malnutrisi pada anak yang mengakibatkan gangguan pada tumbuh kembangnya. Metode pencarian literatur menggunakan PCC (Populasi: anak balita; Content: tatalaksana diare; Context: keluarga), dengan pencarian dilakukan pada tiga database yakni PubMed, EBSCO dan BMC Pediatric. Dari hasil pencarian tersebut terdapat lima jurnal yang memenuhi kriteria untuk kemudian di lakukan pembahasan. Hasil yang didapatkan ialah diare merupakan masalah yang belum dapat teratasi terutama pada Negara atau masyarakat berpenghasilan rendah. Penatalaksanaan diare telah dilakukan dan dipaparkan kepada ibu sebagai upaya pertolongan pertama di rumah. Namun, dampak pada pemberian penatalaksanaan masih sangat rendah, sehingga diperlukannya peran tenaga kesehatan untuk senantiasa memberikan pemaparan edukasi di masyarakat tentang penatalaksanaan diare di rumah.</p> Lut Fika Daru Azmi Copyright (c) 2023 Lut Fika Daru Azmi https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1380 Tue, 18 Apr 2023 00:00:00 +0000 PERAN KONSELING ISLAM DALAM PENURUNAN STRES PADA MAHASISWA https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1365 <p><span class="fontstyle0">This study aims to determine the effect of Islamic counseling on reducing stress in college students.<br>This research is a quantitative research with a quasi-experimental approach. Respondents were<br>taken using convenience sampling. The focus of this research is on the level student anxiety in<br>learning. The indicators include: conveying objectives experiments, preparing experimental materials,<br>namely modules and materials, carrying out experiments using an Islamic counseling approach,<br>recording and measuring experimental results. The target and at the same time the subject of the<br>study were Psychology Undergraduate Students at Sahid University, Surakarta totaling 7 people. The<br>treatment was given using an Islamic counseling approach. Stress was measured using a stress scale,<br>then pretest and posttest data were obtained. Test the hypothesis used parametric statistics with ttest, for normally distributed data. Non-parametric statistics with a two-sample columnogrorovsminov test, for data that is not normally distributed. The results of this study indicate that Islamic<br>counseling has no effect on reducing stress on students in dealing with learning.</span> </p> Dhian Riskiana Putri, Anniez Rachmawati M, Faqih Purnomosidi, Sri Ernawati Copyright (c) 2023 Dhian Riskiana Putri, Anniez Rachmawati M, Faqih Purnomosidi, Sri Ernawati https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1365 Wed, 26 Apr 2023 00:00:00 +0000 MODEL PENJADWALAN SHIFF PERAWAT PADA UGD PUSAT LAYANAN MEDIS QATAR https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1395 <p>Penjadwalan atau <em>rostering</em> tenaga kerja dapat dilakukan untuk mengalokasikan sumber daya dengan ukuran yang tepat terhadap beragam permintaan. Penjawalan kerja minimal dilakukan terhadap permintaan jasa yang minimal, sebaliknya penjadwalan kerja maksimal di sesuaikan dengan tingginya permintaan supaya biaya produksi tidak terlalu tinggi. Penjadwalan kerja jasa di sesuaikan dengan aturan kerja perusahaan dan kepentingan staff terhadap penyesuai kerja dengan kepentingannya, artinya jawal kerja yang sudah di buat masih bisa di rubah sesuai dengan konsep <em>fairness</em>, <em>acceptability and compliance to the policy</em>. Tujuan penelitian ini adalah mencari sisem penjadwalan yang efektif untuk perawat bagian UGD agar mengurangi tingkat kelelahan dengan menggunakan tools Excel pada Ms Office. Hasil penelitian menunjukkan ada efesiensi waktu sebesar 26% pada penjadwalan dengan menggunakan metode ini.</p> <p>Kata kunci: kendaraan bermotor, petugas ticketing halte, Kesehatan.</p> Kohar Sulistyadi , Yunita Primasanti, Sobur Setiaman Copyright (c) 2023 Kohar Sulistyadi , Yunita Primasanti, Sobur Setiaman https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1395 Wed, 26 Apr 2023 00:00:00 +0000 PENGARUH PEMBERIAN MUSIK INSTRUMENTAL TERHADAP TEKANAN DARAH PASIEN PREOPERATIF TOTAL KNEE REPLACEMENT DI BANGSAL RAWAT INAP RSO PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1291 <p>Abstrak<br />Latar Belakang : Osteoartitis knee termasuk sebagai penyakit degeneratif sendi, Total Knee Replacement adalah tindakan pilihan untuk menghilangkan nyeri pada sendi lutut, mengembalikan mobilitas dan meningkatkan kualitas hidup pasien. Pembedahan adalah suatu stressor yang bisa menimbulkan stress fisiologis dan stress psikologis yang dimanifestasikan dengan peningkatan tekanan darah. Penatalaksanaan hipertensi secara non farmakologi dapat dilakukan dengan manajemen stress, terapi musik sebagai alternatif dari teknik relaksasi membuat penderita tekanan darah tinggi dapat mencapai keadaan rileks dan keadaan emosional yang stabil, sehingga tekanan darah dapat stabil.<br />Tujuan : Mengetahui pengaruh musik instrumental terhadap tekanan darah pasien pre operasi total knee replacement (TKR) di RS Ortopedi Prof. Dr. R. Soeharso Surakarta.<br />Metode : Desain penelitian yang digunakan adalah pre experimental design, serta rancangan penelitian yang digunakan adalah one group pre test-post test design. Sampel penelitian adalah pasien pre operatif Total Knee Replacement sebanyak 28 orang. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling. Analisis data dilakukan dengan uji normalitas data menggunakan Shapiro-Wilk yang dilanjutkan analisis dengan menggunakan uji statistik parametric dengan paired sample t-tes dan uji non parametric Wilcoxon rank test.<br />Hasil : Tekanan darah sistolik sebelum intervensi rata-rata 144,39 mmHg, tekanan darah diastolik 85,57 mmHg, dan MAP 105,18 mmhg. Tekanan darah sistolik setelah intervensi rata-rata 130,82 mmHg, tekanan darah diastolik 77,75 mmHg dan MAP 95,44 mmhg. Terdapat perbedaan bermakna sebelum dan sesudah diberikan musik instrumental dengan p-value 0,000 (p &lt; 0,05). <br />Kesimpulan : Terdapat pengaruh pemberian musik instrumental terhadap penurunan tekanan darah pasien preoperatif total knee replacement di bangsal rawat inap RS Ortopedi Prof. Dr. R. Soeharso Surakarta.<br />Kata Kunci : osteorthritis, total knee replacement, tekanan darah, terapi music<br /><br /></p> <p>Abstract<br />Background: Osteoarthritis knee is included as a degenerative joint disease. Total Knee Replacement is the procedure of choice to relieve pain in the knee joint, restore mobility and improve the patient's quality of life. Surgery is a stressor that can cause physiological and psychological stress manifested by an increase in blood pressure. Non-pharmacological management of hypertension can be implemented through stress management using music therapy as an alternative to relaxation techniques so that people with high blood pressure can achieve a relaxed state and a stable emotional state so that the blood pressure can stabilize.<br />Objectives: To determine the effect of instrumental music on blood pressure in preoperative total knee replacement (TKR) patients at Prof. Dr R. Soeharso Surakarta Ortopedi Hospital.<br />Method: The research design used a pre-experimental design. The research design used one group pre-test and post test design. The research samples were 28 Total Knee Replacement preoperative patients. The sampling technique used purposive sampling. Data analysis used the data normality test with Shapiro-Wilk. Moreover, it was continued with an analysis of parametric statistical tests with paired sample t-tests and the non-parametric Wilcoxon rank test.<br />Results: Systolic blood pressure before the intervention averaged is 144.39 mmHg. Diastolic blood pressure was 85.57 mmHg, and MAP was 105.18 mmHg. Systolic blood pressure after the intervention average is 130.82 mmHg, diastolic blood pressure is 77.75 mmHg, and MAP is 95.44 mmHg. There was a significant difference before and after giving instrumental music with a p-value of 0.000 (p &lt;0.05).<br />Conclusion: Giving instrumental music reduces blood pressure in preoperative total knee replacement patients in the inpatient ward of Prof. Dr R. Soeharso Surakarta Ortopedi Hospital.</p> <p><strong><em>Keywords: </em></strong><em>Osteoarthritis, Total Knee Replacement, Blood Pressure, Music Therapy</em></p> <p><strong> </strong></p> Agung Setyawan, Widiyono, Fajar Alam Putra Copyright (c) 2023 Agung Setyawan, Widiyono, Fajar Alam Putra https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1291 Fri, 21 Apr 2023 00:00:00 +0000 HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KUALITAS HIDUP PADA LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI PUSKESMAS COLOMADU II KABUPATEN KARANGANYAR https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1331 <p><a name="_Toc128031260"></a><strong><em>ABSTRACT</em></strong></p> <p><strong><em> </em></strong></p> <p><em> </em></p> <p><em>Elderly is someone over 60 years old and unable to make a living daily.Hypertension is a degenerative disease that arises due to the transition in the elderly due to organ </em>degradation<em> and physical deterioration, so it impacts the quality of life of the elderly. To determine the correlation between family support and physical activity with quality of life in the elderly with hypertension at the Colomadu II Health Center in Karanganyar Regency.The study design was cross-sectional. The population were 262 elderly. The sampling </em>technique<em> used a purposive sampling of 158 samples. The research location is Colomadu II Health Center in Karanganyar Regency. Analysis of research data using logistic regression multivariate test. The most family support is elderly with good family support with 82 people (51.9%). Most physical activity is light with 66 people (41.8%). The highest quality of life is moderate with 64 people. There is a relationship between family support and quality of life in the elderly (p value 0.031), There is a relationship between physical activity and quality of life in the elderly with hypertension at the Colomadu II Health Center, Karanganyar Regency (p value 0.007). Physical activity has a 3.962 times closer relationship with quality of life.Physical activity has a 3.962 times closer relationship with quality of life in the elderly with hypertension at the Colomadu II Health Center, Karanganyar Regency (p value 0.007).</em></p> <p><strong><em>Keywords</em></strong><em>: Family support, Physical activity, Quality of life, Elderly </em></p> prayuda yuli herlambang herlambang, Indriyati Indriyati, Vitri Dyah Herawati Copyright (c) 2023 prayuda yuli herlambang herlambang, Indriyati Indriyati, Vitri Dyah Herawati https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1331 Thu, 27 Apr 2023 00:00:00 +0000 THE RELATIONSHIP BETWEEN INTENSITY OF SOCIAL MEDIA USE AND QUALITY OF SLEEP IN ADOLESCENTS AT SMP N 1 JUWIRING https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1402 <p><em>Teenagers spend a lot of time on social media. Social media is a digital medium for interaction. Social media is an online media with many users around the world. Social media is used to share information and participate. Indonesia's social media users reach 130 million, or 56% of the total population. The use of social media can interfere with sleep quality so that sleep patterns become worse. It is due to sleep must be without the burden of thought. However, social media users still ignore notifications from smartphones and interact with social media for a long time so that it can affect sleep quality. Objectives: To determine the correlation between the intensity of social media use and the quality of sleep in adolescents in government junior high school (SMPN) 1 Juwiring. The research is descriptive correlational. The research design is crosssectional. The population were 255 grade 8 teenagers at SMPN I Juwiring. The sampling technique used purposive sampling. The social media instrument uses a questionnaire and sleep quality uses the PSQI. Data analysis used the Kendall tau test. Results: The age characteristics of the 72 respondents show that the majority were 13 years old with 53 people (73.3%) and the most gender was female with 36 people (50%). The most intense use of social media is high with 39 people (53.3%). The value of the influence of the intensity of social media on sleep quality shows a correlation value of Kendall tau 0,283. Conclusion: There is a correlation between social media intensity and sleep quality at SMPN 1 Juwiring with a p value = 0,022. </em></p> <p><em> </em></p> <p><em> Keywords: Intensity, Social Media, Sleep Quality</em></p> Alya Dyah Permatasari Permatasari, Anik Suwarni, Sutrisno Sutrisno, Atik Aryani Copyright (c) 2023 Alya Dyah Permatasari Permatasari, Anik Suwarni, Sutrisno Sutrisno, Atik Aryani https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1402 Thu, 27 Apr 2023 00:00:00 +0000 HUBUNGAN ANTARA KEBERSYUKURAN DENGAN KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS PADA FISIOTERAPIS https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1256 <p>Fisioterapis dihadapkan pada berbagai macam tanggung jawab dalam proses pemberian terapi, sehingga menyebabkan fisioterapis menjadi kurang bersyukur. Tingkat kebersyukuran fisioterapis erat kaitannya dengan kondisi kesejahteraan psikologis yang dialaminya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kebersyukuran dengan kesejahteraan psikologis pada fisioterapis. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jumlah responden 78 fisioterapis. Teknik pengampilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik <em>purposive sampling </em>( min 2 tahun bekerja), dengan analisis data menggunakan uji regresi sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan ada hubungan positif yang signifikan antara kebersyukuran dengan kesejahteraan psikologis (r=0,269; p=0,017&lt;0.05) yang artinya Semakin tinggi kebersyukuran maka semakin tinggi pula kesejahteraan psikologisnya. Sedangkan pengaruh kebersyukuran terhadap kesejahteraan psikologis (R Square= 0.072) yang artinya kebersyukuran memiliki pengaruh sebesar 7,2% terhadap kesejahteraan psikologis pada fisioterapis.</p> <p>Kata kunci : <em>fisioterapis, kebersyukuran, kesejahteraan psikologis</em>.</p> Adinda Rizkila, Sri Ernawati, Anniez Rachmawati M Copyright (c) 2023 Adinda Rizkila, Sri Ernawati, Anniez Rachmawati M https://jurnal.usahidsolo.ac.id/index.php/JIKI/article/view/1256 Sat, 29 Apr 2023 00:00:00 +0000